Wednesday, January 15, 2014

LAPORAN KERJA PRAKTEK BER JUDUL “ ANALISA PENGARUH OVER SIZE TERHADAP KINERJA MESIN SEPEDA MOTOR ".

ANALISA PENGARUH OVER SIZE TERHADAP KINERJA MESIN SEPEDA MOTOR ".


BAB I
PENDAHULUAN
1.1   Latar Belakang

        Premium (RON 88) : Premium adalah bahan bakar minyak jenis distilat berwarna kekuningan yang jernih. Warna kuning tersebut akibat adanya zat pewarna tambahan (dye). Penggunaan premium pada umumnya adalah untuk bahan bakar kendaraan bermotor bermesin bensin, seperti : mobil, sepedamotor, motor tempel dan lain-lain. Bahan bakar ini sering juga disebut motor gasoline atau petrol.2. Proses oversize piston banyak dilakukan pada motor yang telah melewati batastoleransi ukuran antara piston dan dinding silinder. Proses oversize adalah penggantian dengan diameter yang lebih besar dari ukuran sebelumnya. Padaartikel ini dilakukan analisis perhitungan kinerja motor dengan piston ukuran standard yang sudah di oversize untuk mengetahui pemakain bahan bakar yang di gunakan oleh mesin. Dari hasil perhitungan menunjukkan bahwa dengan meng-oversize piston terjadi kenaikan volume langkah, tapi tekanan dalam ruang bakar menurun, perbandingan kompresi meningkat, sedangkan untuk daya dan torsi yang dihasilkan relatif sama dengan ukuran motor standard.
PENDAHULUAN
          Piston adalah bagian utama dalam mesin berupa sumbat geser yang terpasangdidalam sebuah silinder mesin yang bekerja secara bolak-balik menjadi gerak angular/berputar yang digerakkan oleh adanya expand gas/pembakaran danmengubah energy panas menjadi energy gerak.Fungsi utama dari piston ialah menerima dan memindahkan tenaga yangdiperoleh dari pembakaran dan diteruskan ke poros dengan melalui batang piston. Akibat dari pemakaian mesin motor dalam jangka waktu yang lama,akan terjadi kerenggangan celah (clearance) antara piston dan dinding piston. Jikacelah tersebut telah melebihi batas maksimum yang diizinkan, maka celah tersebutharus dikembalikan ke kondisi standard. Artinya diameter silinder diperbesar, makaukuran piston juga diperbesar.

Proses pembesaran diameter silinder piston ini dikenal dengan istilahoversize. Oversize adalah suatu cara yang dilakukan untuk memperbesar diameter liner silinder piston mulai dari oversize 25 (0,25 mm) sampai oversize 100 (naik 1mm) kemudian mengganti ukuran piston dengan ukuran yang lebih besar sesuaidengan besar silinder yang telah di oversize yang mengakibatkan tarikan mesinkurang bertenaga menjadi kembali bertenaga. Pengaruh dari oversize piston ini akan berdampak terhadap kinerja motor. Dari uraian diatas maka pada penulisan inidilakukan penelitian terhadap piston. Penelitian yang dilakukan yaitu analisis pengaruh oversize piston terhadap pemakaian bahan bakar.Untuk angka oversize biasanya tertidiri per tingkatan. satu tingkat yaitu 25dan angka tersebut terdapat di piston yg sudah dioversize. biasanya maksimal sampaioversize 100, tergantung dari keparahan kerusakan di blok mesin tempat lubang piston tetapi jika sudah sampai oversize 100 tarikan mesin tetap kurang bertenaga,maka solusinya yaitu overboss, yaitu dengan cara memakai piston standard 0 tetapi blok mesin harus di tambah.Jenis Bahan Bakar Minyak Bensin merupakan nama umum untuk beberapa jenis BBM yang diperuntukkan untuk mesin dengan pembakaran dengan pengapian.Di Indonesia terdapat beberapa jenis bahan bakar jenis bensin yang memiliki nilaimutu pembakaran berbeda. Nilai mutu jenis BBM bensin ini dihitung berdasarkannilai RON (Randon Otcane Number). Berdasarkan RON tersebut maka BBM bensindibedakan menjadi 3 jenis yaitu:1.

1.2  Tujuan
   Adapun tujuan dari laporan ini adalah membahasa tentang
1.Menganalisa Over size piston terhadap kinerja mesin

2.Menjelaskan bagian-bagian mesin sepeda motor dan fungsinya

No comments:

Post a Comment